D
alam membuat data di ms excel, terkadang tidak semua sel diisi dengan data. Hanya pada sel-sel tertentu saja yang harus diisi dengan data baik berupa data tulisan maupun angka. Hal ini biasanya pada file atau data berupa tabel-tabel yang memang tidak perlu diisi atau dalam aturan tertentu diharuskan untuk tidak diisi oleh pihak tertentu.Walaupun jarang diperlukan untuk diketahui, namun terkadang anda perlu menghitung sel-sel yang kosong atau tidak ada datanya pada sebuah tabel. Anda dapat menghitung secara manual dengan menghitung satu-persatu sel-sel yang kosong tersebut. Agar hasil lebih akurat dan lebih cepat dalam menghitung sel-sel yang kosong tersebut, anda dapat menggunakan cara dibawah ini.
0 komentar:
Posting Komentar